Penyebab Remaja asal Cirebon Dituduh sebagai Hacker Bjorka, Akhirnya Beri Bantahan dan Mengaku Kaget
Identitas hacker Bjorka sudah teridentifikasi oleh Badan Intelijen Negara (BIN) dan Polri. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD, Rabu (14/9/2022). Namun, Mahfud MD mengatakan, BIN dan Polri belum bisa mengumumkan identitas…